Experiential Personal Development
Program pelatihan ini dirancang untuk mengembangkan keterampilan personal peserta. Dalam prosesnya, program ini menjadi media bagi klien yang memiliki kebutuhan untuk menginternalisasi nilai-nilai organisasi kepada anggota organisasinya.
Contoh program: DM Mebel Live In